MUGU Training Bottle: Botol Minum Food Grade untuk Anak
Assalamu’alaikum, Semuanya! Setelah bertambah peran menjadi seorang Ibu, Lae wajib belajar hal-hal baru tentang anak. Seperti pengetahuan tentang ASI, mitos dan fakta seputar pengasuhan anak, permainan-permainan edukasi anak sesuai usia hingga menu MPASI yang bisa dipraktikkan nanti. Terlebih Hafshah lahir prematur, jadi harus ekstra merawatnya dengan memerhatikan hal-hal kecil. Oiya… Disaat anak-anak lain hanya mengonsumsi […]
Resep Salad dan Bibimbap untuk Bekal Suami
Assalamu’alaikum,hai semuanya! Sebagai seorang istri dan ibu yang sebagian besar energinya mengurus hal-hal domestik, tentu harus memerhatikan asupan makan/minuman keluarga. Karena apa yang kita konsumsi berpengaruh pada kesehatan fisik dan mental. Apalagi di masa pandemi seperti ini, daya tahan tubuh yang kuat serta mental yang sehat adalah hal yang harus dikelola dengan baik. Sejak awal […]
Organic Foodpreneur, Green Job yang Menguntungkan!
Assalamu’alaikum, semuanya! Isu lingkungan selalu menjadi pembahasan yang ‘seksi’ dan tak ada habisnya. Apalagi jika sudah membahas tentang global warming dan perubahan iklim. Faktanya memang kualitas lingkungan di beberapa negara semakin menurun, termasuk sumber daya alam yang dampaknya sangat serius bagi kehidupan. Jika ditanya siapa yang salah, bisa jadi diri kita sendirilah salah satu tersangkanya. […]
4 Rekomendasi Seblak di Bandung Timur, Sudah Coba?
Assalamu’alaikum, semangat pagi teman-teman! Musim hujan tidak lengkap rasanya tanpa menyantap makanan berkuah pedas, salahsatunya seblak. Seblak merupakan salah satu camilan khas dari Bandung yang berbahan dasar kerupuk basah. Pada awalnya seblak hanya berupa kerupuk kemplang yang diberi bumbu pedas saja. Namun seiring perkembangannya kini seblak dimasak dengan berbagai macam topping dan rasa yang beragam. […]
Resep Kimchi Sederhana ala Lae
Ternyata, membuat kimchi itu GAMPANG BANGET. Lumayan, jadi next gak perlu ke resto korea atau pesan kimchi online lagi (biar hemat, hehe).
Mau Ngemil Sehat di Bandung? Kesini aja!
Semangat pagi, semuanya… Bandung dan kuliner, benar-benar dua hal yang diibaratkan sisi mata uang. Melekat dan tidak bisa dipisahkan. Sebetulnya, Lae bukan culinary enthusiat. Makan/minum ya biasa aja, toh kenyangnya tetap sama (haha). Namun berhubung menikah dengan pria dari keluarga yang bisa dibilang culinary enthusiat, jadinya Lae terbawa. Setidaknya bisa menikmati kuliner yang sebelumnya belum […]
Selain Buah-Buahan, Intip Manfaat Es Krim Sayur yang Lezat nan Sehat Berikut Ini
Biasanya, es krim terbuat dari campuran bahan seperti susu segar, buah, dan bahan pelengkap lain. Terlebih, buah dipilih karena memiliki rasa yang manis, unik dan segar. Namun, bagaimana jika es krim terbuat dari aneka sayuran segar? Tidak hanya lezat, manfaat es krim sayur ini juga ternyata tak kalah banyak dari es krim buah-buahan loh. Rasa […]
Me Time MURAH ala Ibu Menyusui
Semangat pagi, semuanya! Akhir-akhir ini lagi hype banget konten-konten tentang self-love. Intinya, apapun kesibukannya jangan lupa untuk melakukan aktivitas dalam rangka menyintai diri sendiri alias me time. Baik itu dengan belanja, berlibur, atau dengan menekuni hobi. Bagaimana dengan Lae? Hmmmm….hmmmmh….hmmmmh (ala Nisa Sabyan 😅😂) Jujur, pasca melahirkan sampai hari ini (berarti udah 14 bulan) Lae […]
Resep Pisang Nugget ‘Krunchy’
Camilan apa yang lagi hits? PISANG NUGGET! Pengalaman jajan pisang nugget via go-food dan langsung ke TKP, antriannya lumayan panjang. Dari segi adonan ada yang pisangnya memang dihancurkan dan dikukus dulu ada juga yang dipotong biasa. Hal lucu yang pernah dialami tentang pisang nugget adalah saat mencoba hasil go-food teman kantor. Potongan pisangnya geuuuuude banget […]
Resep Tahu Cabai Garam Lezat
Tahu adalah salah satu bahan makanan yang sangat populer di Indonesia. Selain sehat dan mudah didapat, tahu juga mudah diolah menjadi varian makanan yang menggugah selera. Kali ini Lae mau berbagi resep “Tahu Cabai Garam”. Bagi penggemar tahu makanan ini mungkin sudah tidak aneh, tapi apakah teman-teman sudah mencoba membuatnya sendiri? Jika belum, berikut ini resepnya. Bahan-bahan […]